Program-Program

Aqsa Working Group

Melalui berbagai program nyata, kami berkomitmen menyalurkan kepedulian untuk membantu saudara-saudara di Palestina, meringankan penderitaan mereka, dan mewujudkan solidaritas kemanusiaan yang berkeadilan dan penuh kasih sayang

Pembangunan Rumah Sakit

Pembangunan Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Indonesia di Gaza oleh Maemuna Center Indonesia (sayap perempuan AWG)

Santunan

Upaya meringankan kesulitan para penyintas genosida Zionis Israel dan krisis kemanusiaan di Palestina

Kado Ramadhan

Meraih keberkahan bulan mulia dengan berbagi kepada saudara-saudara Palestina

Bantuan Musim Dingin

Bantuan berupa kebutuh musim dingin seperti selimut, tenda, dan pakaian hangat

Qurban

Berbagi keberkahan daging Qurban dengan rakyat Palestina

Bantuan Sekolah

Memfasilitasi rakyat Palestina melanjutkan pendidikan

Aksi Jumat untuk Palestina

Aksi rutin setiap pekan di depan Kedubes AS di Jakarta menyuarakan perjuangan Al Aqsa dan Palestina

Bulan Solidaritas Palestina

Agenda rutin tahunan setiap November selama sebulan penuh untuk solidaritas Palestina